Minggu, 20 Januari 2013

Jadwal Timnas Indonesia di Pra Piala Asia 2015



Salam Lontong.. Kali ini mas lontong akan memberikan info tentang Jadwal Timnas Merah Putih di pra piala asia 2015. Ya, timnas Indonesia akan menjalani tugas berat kala menjalani kualifikasi piala Asia, berbagai permasalahan menerpa timnas kita, dari tidak diizinkanya pemain ISL memperkuat timnas sampai kurang uji coba pertandingan. Namun kita tentunya berharap timnas mampu memberikan hasil yang maksimal. semoga!

Dan berikut ini jadwalnya :

6 Februari 2013 Irak Vs Indonesia ( 1 - 0 )
22 Maret 2013 Indonesia Vs Arab Saudi ( 1 - 2 )
15 Oktober 2013 China Vs Indonesia
15 November 2013 China Vs Indonesia
19 November 2013 Indonesia Vs Irak
5 Maret 2014 Arab Saudi Vs Indonesia



http://bangkit96.blogspot.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar